Get me outta here!

15 November 2012

Tips Menulis Postingan di Blogspot

Menulis atau membuat entri di suatu blog haruslah menarik dan akurat, agar para pembaca menyukainya dan akan berkunjung lagi ke blog kita di lain waktu. Nah berikut ini beberapa Tips Menulis Postingan di Blogspot.

1. Jelas.
Tulisan kita di postingan harus jelas. Jelas disini banyak sekali unsurnya. Diantaranya, jelas dalam font tulisan. Usahakan memilih font yang mudah dilihat dan di baca. Selain itu berita harus jelas, darimana sumbernya serta jelas sesuai tkp atau kejadian. Penempatan tulisan di blog juga harus tepat dan jelas atau tidak morat marit. Usahakan kita sebagai pemilik blog adalah pembaca, jadi sebelum mempublikasikan suatu postingan hendaknya kita baca dulu, pantas atau tidakkah postingan kita untuk pembaca.

2. Akurat.
Hindarkan kesalahan seminim mungkin. Baik kesalahan ketik, ejaan, penulisan nama orang dll.

3. Kedalaman.
Tulisan yang baik adalah tulisan yang tidak dangkal. Dalam hal ini sangatlah pentng bagi para blogger untuk menguasai materi yang akan d tulis. Juga kejelian dalam pengamatan juga sangat penting. Hindarkan sebuah posting yang hanya memberikan informatif saja, usahakan selain informatif juga bisa memberikan efek hiburan dll.

4. Fokus.
Jangan memasukkan terlalu banyak item dalam suatu postingan. Usahakan yang penting - penting saja.

5. Kosakata Variatif.
Trik : sebisa mungkin hindarkan pengulangan kata yang sama dalam suatu postingan.

6. Komunikatif.
Hindarkan gaya tulisan yang terkesan terlalu formal.

TIPS MENULIS.
  • Percaya diri.
  • Temukan karakter tulisan anda.
  • Banyak membaca.
  • Sering latihan.
  • Terus berusaha dan mencoba.
Nah itulah beberapa Tips Menulis Postingan di Blogspot. Semoga bermanfaat.

14 komentar:

  1. Banyak orang beranggapan bahwa menulis konten blog adalah hak semua pengguna,dimana kadang ada beberapa pengguna yang bahasanya memakai bahasa gado-gado,bahasa alay,bahasa yang susah di pahami dan konten yang tidak bermutu.Perlu diketahui bahwa memberikan informasi dengan bahasa yang baik dan benar maka pengunjung akan mudah memahami informasi yang di sampaikan dan ini adalah salah satu cara ngeblog terbaik untuk mendapatkan pengunjung lebih banyak.

    Seperti yang anda sampaikan bahasa,font,kalimat haruslah mendukung.jangan asal-asalan nulis bla.bla,bla...Malah-malah blog di anggap spam

    BalasHapus
  2. siip mbak artikel yang bermanfaat..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hanya sekedar saling berbagi mas dan semoga bermanfaat.

      Hapus
  3. Terimakasih atas supportnya mas, masih dalam belajar nih saya mas.

    BalasHapus
  4. terimakasih, telah mengingatkan kembali ketika otak dah gak bisa diajak berpikir,,
    heheeee

    BalasHapus
    Balasan
    1. Semangat mas semangat, kalu capek di istirahatkan dulu badan dan fikirannya biar fresh lagi.

      Hapus
  5. Balasan
    1. Semoga bermanfaat ya mas, terimakasih atas supportnya.

      Hapus
  6. Masih belajar menulis mbak, walau kosakata masih belepotan. Keep posting !

    BalasHapus